
Fame Carnival
17 Nov
Posted at 08:29h
in Events
17 – 18 November 2018, sebagai pelengkap seremoni Groundbreaking The Nove Residence dan Opening Show Unit The Nove Apartment, Nuvasa Bay mengajak segenap masyarakat Batam untuk bergabung di acara FAME Carnival 2018 yang diadakan selama 2 hari, 17-18 November 2018.
FAME Carnival merupakan acara kedua yang diadakan, dengan konsep Food-Art-Music-Entertainment, yang menggabungkan keseruan sajian musik dari para artis lokal dan sekolah unggulan di Batam, festival kuliner bekerjasama dengan Go-Food, dan karya artistik dari seniman Indonesia.